Page 1 - MODUL AJAR SIKLUS MENSTRUASI_NOVI_Neat
P. 1
SIKLUS MENSTRUASI
(MENGHITUNG MASA SUBUR)
Novi Megayanti Dewi, S.Pd Ilmu Pengetahuan Alam Fase D Kelas IX 1 JP
MTs Al-Irfan Tanjungsari
Kompetensi Awal Mengetahui Tahapan Pada Siklus Menstruasi
Profil Pelajar • Beriman dan Bertakwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa
Pancasila • Bergotong royong
• Kreatif
• Mandiri
• Bernalar Kritis
• Berkebhinekaan Global
Sarana dan Prasarana • Lingkungan belajar (Ruang Kelas)
• LCD proyektor
• Kertas Plano
• Lem
• Papan Tulis, Spidol, & Penghapus
• Jaringan internet
• Spidol/Pensil Warna
• Laptop
• LKPD
Target Pelajar • Pelajar regular
Model Pembelajaran Problem Based Learning
• Orientasi peserta didik pada masalah
• Mengorganisasi peserta didik untuk belajar
• Membimbing penyelidikan
• Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
• Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
KOMPONEN INTI
Capaian Pelajar mampu membandingkan fase pada siklus menstruasi, memperkirakan masa
Pembelajaran subur perempuan melalui penghitungan system kalender, dan mengetahui hormon yang
berperan pada siklus menstruasi
Tujuan Pembelajaran 1. Peserta didik dapat mengidentifikasi siklus menstruasi berdasarkan cakram
perhitungan siklus menstruasi dan gambar siklus menstruasi
2. Peserta didik dapat menentukan masa subur berdasarkan cakram perhitungan
siklus menstruasi dan gambar siklus menstruasi
3. Peserta didik dapat memprediksikan masa subur berdasarkan data yang
didapatkan
Pembelajaran Menjelaskan siklus menstruasi sehingga dapat meningkatkan keimanan dan ketakwaan
Bermakna pada Tuhan Yang Maha Esa, bernalar kritis, berkeadaban, kesetaraan dan keteladanan
P a g e 1 | 8