Page 79 - E-Modul Gelombang Bunyi
        P. 79
     3.  Guru mengecek kehadiran peserta  3.    Peserta didik mengikuti presensi
                 didik                                   yang dilakukan oleh guru.
              4.  Guru  menyampaikan  indikator  4.  Peserta  didik  memperhatikan
                 pencapaian    kompetensi     dan        indikator           pencapaian
                 tujuan pembelajaran.                    kompetensi      dan      tujuan
                                                         pembelajaran yang akan dicapai.
             5.  Guru  menyampaikan  kegiatan  5.  Peserta          didik     menjawab
                 pembelajaran  yang  dilakukan,          pertanyaan  yang  diberikan  oleh
                 memberikan      apersepsi    dan        guru.
                 motivasi.
                 “Pernahkah  mendengar  suara
                 klakson kereta api? Kenapa suara
                 yang didengar orang yang berada
                 diluar lebih keras daripada orang
                 yang berada didalam kereta api?”
                                               Kegiatan Inti
                                                 Stimulus
                Guru mendemonstrasikan gambar          Peserta    didik    mengamati
                 tentang  efek  doppler  dari  PhET      demonstrasi  yang  dilakukan
                 Simulation                              oleh guru.
                                                                                              90 menit
                                            Problem Statement
                Guru memberi sebuah pertanyaan         Peserta    didik     menjawab
                 dari gambar yang ditampilkan            pertanyaan  yang  diberikan  oleh
                                                         guru
                                              Data Collection
                                                                                                       74
   E-MODUL GELOMBANG BUNYI
     	
