Page 5 - perencanaa2
P. 5
a) Belum dimilikinya Sumber Daya Manusia yang memiliki
kompetensi khusus di bidang Kepemudaan dan Olahraga
dan kepariwisataan.
b) Masih lemahnya komitmen antar lembaga, akan arti
pentingnya eksistensi pariwisata dan Kepemudaan dan
Olahraga.
3. Opportunities (Peluang)
Berikut merupakan peluang organisasi untuk dapat
mengembangan budaya dan pariwisata, yaitu diantaranya:
a) Banyaknya ODTW yang bisa dikembangkan.
b) Tersedianya budaya yang beranekaragam yang harus
dilestarikan.
c) Potensi alam yang dimiliki yang akan menjadi andalan
tujuan destinasi.
d) Dukungan dari masyarakat, baik unsur akademisi maupun
budayawan.
4. Threat (Ancaman)
Ada beberapa ancaman yang akan melemahkan organisasi
dalam mencapai tujuan nya, yaitu:
a) Perubahan perundang-undangan
b) Nomenklatur Jabatan, adanya penghapusan dan
penggabungan organisasi yang akan menghambat peran
organisasi.
5

