Page 7 - lks tinta 1
P. 7

F. DISJUNGSI




               Jika dua pernyataan digabungkan dengan kata “atau” maka pernyataan majemuk itu disjungsi.
               Disjungsi mempunyai dua arti yang berbeda yaitu :


                 Disjungsi Inklusif : mempunyai makna benar jika paling sedikit satu dari pernyataan yang

                    bernilai  benar.  Lambang  disjungsi  inklusif  adalah  “˅”  dan  tabel  kebenarannya  sebagai
                    berikut.


                   P      Q       P˅Q                                 P         Q        P˅Q



                  B       B         B                                 1         1          1
                                                    atau
                  B        S        B                                 1         0          1


                   S      B         B                                 0         1          1


                   S       S         S                                0         0          0





               Pernyataan majemuk PQ dikatakan salah jika kedua-duanya salah, dalam hal ini dikatakan benar.


               Contoh :


               P        : Tono membeli baju


               Q       : Tono membbeli celana

               P ˅ Q : Tono membeli baju dan celana


               Keterangan :


               Pernyataan diatas mempunyai makna sebagai berikut :


               1. Tono membeli baju tetapi tidak membeli celana


               2. Tono membeli celana tetapi tidak membeli baju


               3. Tono membeli baju sekaligus membeli celana
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12