Page 22 - E-Module Bangun Ruang Sisi Datar
P. 22
Hitunglah perhitungan luas permukaan dan volume kubus di atas!
2
2. Jika sebuah kubus memiliki luas alas 256 cm , maka berapa volume dari
kubus tersebut?
3. Sebuah bak berbentuk kubus dengan keliling alas sepanjang 100 cm. Jika bak
tersebut sudah terisi setengah dari total ruangnya, maka sisa liter ruang
kosongnya?
4. Febriana mempunyai kertas karton dengan ukuran 1 m × 0,5 m. Ia
mendapatkan tugas dari sekolah untuk membuat kubus dari karton sesuai
ukuran yang dimilikinya. Jika Febriana berencana membuat kubus dengan
panjang rusuk 25 cm, maka berapa kubus yang dapat dibuat olehnya?
5. Thalassa mempunyai karton besar berukuran 80 cm × 60 cm. Dia mempunyai
4 kotak unik berbentuk kubus yang memiliki panjang rusuk 20 cm. Jika dia
membungkus kotak uniknya dengan karton, maka berapa sisa persediaan
kartonnya (dalam cm)?
2.2. Luas Permukaan dan Volume Balok
Pada subtopik sebelumnya, kamu sudah mempelajari tentang luas
permukaan dan volume pada kubus. Subtopik ini, kamu akan beralih ke balok.
Apakah kamu masih ingat tentang balok? Bagaimana cara kamu tahu bahwa ada
bangun ruang yang disebut balok? Apakah konsep luas permukaan dan volume
balok mempunyai berkaitan dengan kubus? Ayo, perhatikan balok dan kubus
ABCD.EFGH di bawah ini.
H G H G
E
D C F
E F
D C
A B
A B
14