Page 7 - E-modul OTK SARPRAS Kelas XII
P. 7

E-modul Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana Kelas XII
   Mellani Wuri Bungsu Putri




                          Tujuan Pembelajaran








                     Setelah melaksanakan kegiatan belajar, mencari informasi dari sumber yang ditentukan,





                     dan diskusi secara daring maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan pengertian,




                    perencanaan, tujuan, manfaat, kegiatan inspeksi, macam-macam perawatan dan membuat





                     dokumen kegiatan pengamanan dan pemeliharaan sarana dan prasarana dengan cermat,






                                               mandiri dan bertanggung jawab.




                   Setelah melaksanakan kegiatan belajar, mencari informasi dari sumber yang ditentukan, dan





                       diskusi secara daring maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan pengertian,






                   perencanaan, identifikasi kebutuhan, tata cara dan membuat dokumen penghapusan sarana




                                 dan prasarana dengan cermat, mandiri dan bertanggung jawab.





                   Setelah melaksanakan kegiatan belajar, mencari informasi dari sumber yang ditentukan, dan






                     diskusi secara daring maka peserta didik diharapkan dapat menguraikan materi terkait





                            pengamanan dan pemeliharaan serta penghapusan sarana dan prasarana







                      Deskripsi E-modul Interaktif

                           E-modul interaktif ini merupakan salah satu bahan ajar yang erat kaitannya dengan

                      sarana dan prasarana perkantoran, namun pembahasannya lebih terfokus pada KD 3.6
                    Menerapkan Pengamanan dan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana dan KD 3.7 Menerapkan

                  Penghapusan Sarana dan Prasarana. E-modul interaktif ini dikemas secara lebih menarik yang
                       berisi materi, soal-soal latihan, animasi dan video pembelajaran dalam meningkatkan

                                           kemandirian dan hasil belajar peserta didik.

                                                                 Peta Kedudukan E-modul

                                                Pada kedudukan E-modul dibawah ini menggambarkan posisi

                                               E-modul dalam mata pelajaran Otomatisasi Tata Kelola Sarana
                                                  dan Prasarana untuk SMK/MAK kelas XII dalam hal ini
                                              ditunjukkan dalam peta kedudukan E-modul KD 3.6 dan KD 3.7.

                                                              vi
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12