Page 15 - FLIPBOOK IMUN FIXXXXX
P. 15

Kekebalan Bawaan

       Garis  Pertahanan  Kedua:  Humoral

              Sitokin adalah zat yang disekresikan oleh sel-sel sistem kekebalan
       tubuh,  mempengaruhi  sel-sel  lain.  Sitokin  dapat  berupa  protein,
       polipeptida atau glikoprotein yang berfungsi sebagai molekul pemberi
       sinyal. Sitokin terlibat dalam imunitas seluler selama peradangan dengan
       menginduksi respon imun non-spesi k terhadap patogen.
              Kemokin  merupakan  salah  satu  jenis  sitokin  yang  mampu
       merespon zat kimia tertentu. Kemokin terlibat dalam menghantarkan
       memandu sel fagosit dalam darah ke lokasi infeksi untuk menghancurkan
       patogen melalui fagositosis.


       Garis Pertahanan Kedua: Mekanisme
      In amasi

              I n   a m a s i m e r u p a k a n
       respons  tubuh  terhadap  infeksi
       akibat benda asing atau luka. Selain
       itu,  respons  in amasi  juga  dapat
       terjadi  akibat  suhu  dingin  dan
       panas.   In amasi   menyebabkan
       elemen sistem imun dikerahkan ke
       lokasi  infeksi.  Selain  luka,  in amasi
       juga  dapat  berupa  kemerahan,
       bengkak,  panas,  dan  nyeri  pada
       permukaan kulit.







                                               Gambar 3. Luka pada jari
                                               Sumber: hallosehat.com


       Flipbook Sistem Imun                                                  10
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20