Page 4 - Modul Kegiatan Pembelajaran 4
P. 4
Alat :
1. Gunting
2. Busur
Bahan :
1. Sedotan / pralon
2. Solatip
3. Benang
4. batu / Paku
Langkah Pembuatan :
1. Ikatlah benang pada sedotan plastic
2. Letakkan benang pada posisi 90° pada busur
3. Rekatkan sedotan dan busur menggunakan solatip
4. Ikatlah paku / batu pada benang yang berfungsi sebagai pemberat.
Cara penggunaan :
1. Objek ketinggian benda yang akan diukur adalah tiang bendera (atau bangunan tinggi
lainnya)
2. Tentukan jarak tiang dengan pengamat
3. Tentukan tinggi badan dari pengamat tersebut
4. Letakkan ujung klinometer tepat di depan mata pengamat
5. Arahkan ujung klinometer yang lain ke puncak tiang
6. Bacalah besar sudut melalui letak tali bandul terhadap busur derajat. Misal menunjukkan
0
0
0
0
45 maka besar sudut elevasinya 90 − 45 = 45 .