Page 5 - Modul Kegiatan Pembelajaran 4
P. 5

AYO MENGHITUNG

               Secara sistematis masalah di atas dapat kalian selesaikan dengan menghitung secara langsung

               melalui perbandingan trigonometri.
               Tinggi tiang terhitung dari mata = 13,55 m - 1,55 m = 12 m

               Mencari sudut elevasi dengan perbandingan tangen :
                           12
                                          0
                  =     =    = 1 = tan 45
                           12
                                                         0
               Jadi sudut elevasi yang terbentuk adalah 45
               Guna memantapkan pemahaman berikut, coba cermati contoh berikut :


               Contoh Soal :
               Sebuah pohon berjarak 100 m dari seorang pengamat yang tingginya 170 cm. Apabila pucuk

                                                                      0
               pohon tersebut dilihat pengamat dengan sudut elevasi 45 , tentukanlah tinggi pohon tersebut?


               Penyelesaian :

               Diketahui : Jarak pengamat ke pohon = 30 m
                           Tinggi pengamat = 1,7 m

                                             0
                           Sudut elevasi = 45
               Ditanyakan : Tinggi pohon ?
               Jawab :

                       Sketsa gambar
   1   2   3   4   5   6   7