Page 19 - Produk E-Modul Gelombang Cahaya
P. 19

2.  Cahaya merambat dari udara ke air. Bila cepat rambat cahaya di udara adalah 3 × 108 m/s

                     dan indeks bias air 4/3, maka cepat rambat cahaya di air adalah....

                     Penyelesaian:
                                           8
                     Diketahui:    = 3 × 10  m/s
                                        4
                                           =
                                        3
                     Ditanya:          

                     Jawab:

                                   3×10 8
                                                     8
                                =  =  4  = 2,25 × 10  m/s
                                     
                                     3
                                                                        8
                     Jadi, cepat rambat cahaya di dalam air adalah  2,25 × 10  m/s






                    Perubahan  fase  dapat  diakibatkan  oleh  dua  hal,  yakni:  1)  karena  adanya  perbedaan

                      kerapatan medium, 2) adanya pemantulan cahaya .

                    Perbedaan kerapatan medium akan menyebabkan pembiasan cahaya sehingga cahaya akan
                      terbelokkan dan mengalami perubahan kecepatan fase gelombang cahaya, sehingga terjadi

                      perubahan fase gelombang
                    Pemantulan akan menyebabkan perubahan fase atau lebih tepatnya disebut pembalikkan

                      fase. Karena ketika cahaya menabrak suatu medium akan terjadi pembalikkan arah rambat

                      cahaya.























                                                                                                           12
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24