Page 23 - Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) Kabupaten Wonogiri Tahun 2020
P. 23

Susunan                                    Nama
                                   No                            Jumlah
                                         Perangkat Daerah                         Perangkat Daerah
                                    1              2                3                      4
                                                                           12. Kecamatan Kismantoro
                                                                           13. Kecamatan Manyaran
                                                                           14. Kecamatan Ngadirojo
                                                                           15. Kecamatan Nguntoronadi
                                                                           16. Kecamatan Paranggupito
                                                                           17. Kecamatan Pracimantoro
                                                                           18. Kecamatan Puhpelem
                                                                           19. Kecamatan Purwantoro
                                                                           20. Kecamatan Selogiri
                                                                           21. Kecamatan Sidoharjo
                                                                           22. Kecamatan Slogohimo
                                                                           23. Kecamatan Tirtomoyo
                                                                           24. Kecamatan Wonogiri
                                                                           25. Kecamatan Wuryantoro
                                     Sumber data : Perda 13 Tahun 2016


                                            Jumlah  Pegawai  Negeri  Sipil  (PNS)  pada  Pemerintah
                                     Daerah Kabupaten Wonogiri per tanggal 31 Desember 2020 adalah

                                     sejumlah  9.485 orang. Jumlah  ini menurun bila dibanding  dengan
                                     tahun  2019  yakni  sejumlah  9.665  orang.  Berikut  disajikan  daftar

                                     PNS  Pemerintah  Daerah  Kabupaten  Wonogiri  menurut  tingkat
                                     pendidikan dan jenis kelamin adalah sebagai berikut :



                                                                Tabel 1.11
                                 Komposisi PNS Menurut Tingkat Pendidikan dan Jenis kelamin
                                                               Tahun 2020


                                                               Pria             Wanita           JUMLAH
                                          TINGKAT
                                  NO
                                         PENDIDIKAN      Jumlah      %     Jumlah      %      Jumlah     %
                                   1          2             3        4        5        6        7         8
                                   1   Sekolah Dasar        9      0,09       0       0,00      9       0,09
                                   2   SLTP                96      1,01       3       0,03      99      1,04
                                   3   SLTA               1.002    10,56     386      4,07     1.388    14,63
                                   4   Diploma I           11      0,12       12      0,13      23      0,24
                                   5   Diploma II          98      1,03       59      0,62     157      1,66
                                       Diploma
                                   6                       250     2,64      890      9,38     1.140    12,02
                                       III/Sarjana Muda
                                   7   Diploma IV          25      0,26       35      0,37      60      0,63
                                   8   S-1/Sarjana        2.634    27,77    3.074    32,41     5.708    60,18
                                   9   S-2                 543     5,72      355      3,74     898      9,47

                                  10  S-3/Doktor            2      0,02       1       0,01      3       0,03
                                         Total            4.670    49,24    4.815    50,76     9.485     100
                                    Sumber data : BKD Wonogiri,Tahun 2020
                        ________________________________________________________                          17
                       LPPD Kabupaten Wonogiri Tahun 2020
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28