Page 258 - Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) Kabupaten Wonogiri Tahun 2020
P. 258

Tabel 3.16.
                                               Capaian Kinerja Sasaran Strategis 16
                                                                        2020                         % Capaian
                                                                                         Target Akhir   s/d 2020
                                                Kondisi Awal
                          No       Indikator                                       %       RPJMD      terhadap
                                                   (2019)    Target   Realisasi
                                                                                 Capaian   (2021)   Akhir RPJMD
                                                                                                      (2021)
                              Angka laju
                         1.                    5,14%        2%       -1,41%     -70,50%   5,78%     -19,72%
                              pertumbuhan ekonomi
                                                                     0,269
                                                                     BPS tidak
                         2.     Indeks Gini    NA           NA                  0,269%   0,288      93,40%
                                                                     melakukan
                                                                     penghitungan
                         Sumber : Bappeda dan LItbang Kabupaten Wonogiri, 2020


                                Sasaran Meningkatnya pertumbuhan ekonomi Kabupaten Wonogiri

                         terdapat  2  indikator  kinerja.  Indikator  Kinerja  nomor  1  Angka  laju
                         pertumbuhan  ekonomi.  Pertumbuhan  ekonomi  Tahun  2020,  ditargetkan

                         sebesar  2%,  menurun  dibanding  realisasi  Tahun  2019  dan  juga  dibanding
                         target  awal  Tahun  2020  5,67%.  Penurunan  target  pertumbuhan  ekonomi  ini

                         disebabkan  karena  terjadi  Pandemi  Covid-19,  yang  berdampak  pada

                         menurunnya aktivitas ekonomi karena semua aktivitas ekonomi menyesuaikan
                         kebijakan penangananan Pandemi Covid-19. Namun demikian walaupun telah

                         dilakukan  penurunan  target  pertumbuhan,  sampai  dengan  akhir  Tahun  2020
                         pandemi  belum  juga  berakhir,  bahkan  ada  kecenderungan  adanya

                         peningkatan  jumlah  kasus,  sehingga    ekonomi  Wonogiri  pada  Tahun  2020

                         tumbuh  minus  sebesar  -1,41%.  Ketercapaian  target  yang  merupakan
                         perbandingan antara realisasi dan target  sebesar -70,5%, atau jauh di bawah

                         target  yang  ditetapkan.  Ada  beberapa  alasan  yang  mendasari  ketercapaian
                         target pertumbuhan ekonomi  Tahun 2020 :

                         ➢  Faktor-faktor  produktif  yang  menjadi  sumber  pendorong  pertumbuhan
                             ekonomi  mengalami  penurunan  dibanding  tahun-tahun  sebelumnya,

                             diantaranya belanja modal turun 47,39% dibandingkan Tahun 2019, Belanja

                             APBD Tahun 2020 turun sebesar 7,13% dibandingkan Tahun 2019. Kredit
                             perbankan  meskipun  kelihatan  naik,  namun  demikian  lebih  karena

                             merupakan dampak relaksasi, sehingga banyak yang dilakukan penjadwalan
                             ulang pinjaman;

                         ➢  Penetapan  perubahan  target  Tahun  2020  sebesar  2%  dari  5,67%,  yang
                             dirasa  terlalu  tinggi.  Penetapan  perubahan  ini  sebenarnya  bukan  tanpa

                             alasan,  karena  sebenarnya  pada  Triwulan  III,  pada  saat  dilakukan

                             perubahan target pertumbuhan ekonomi, kondisi ekonomi sudah membaik,
                     _________________________________________________________                                                           254
                     LPPD Kabupaten Wonogiri Tahun 2020
   253   254   255   256   257   258   259   260   261   262   263