Page 20 - E-MODUL TOPIK KHUSUS JARINGAN KOMPUTER
P. 20

a.  Definisi

                                Label dikenal sebagai target, adalah output  yang ingin diprediksi


                                oleh model. Ini mewakili jawaban yang diharapkan dari model.

                             b.  Contoh label

                                Dalam  klasifikasi  gambar,  label  dapat  berupa  jenis  objek  pada


                                gambar.

                                Dalam prediksi harga saham, label berupa harga saham di waktu


                                tertentu

                                Dalam deteksi spam email, label dapat berupa klasifikasi “spamm”


                                atau “non-spam” untuk setiap email.

                                Dalam suatu tugas machine learning, model diberikan data pelatihan


                                yang  terdiri  dari  fitur  dan  label,  dan  tujuannya  adalah  untuk

                                mempelajari  pola  atau  hubungan  antara  fitur  dan  label  tersebut.


                                Setelah dilatih, model dapat digunakan untuk membuat prediksi atau

                                klasifikasi pada data baru yang belum pernah dilihat sebelumnya.

                            Penting  untuk  memahami  konsep-konsep  dasar  ini  karena  mereka


                        membentuk dasar bagi pengembangan dan pemahaman lebih lanjut tentang

                        berbagai algoritma machine learning.



                        1.6  Jenis-jenis Mechine Learning

                        1.  Supervised Learning


                            Supervised  Learning  atau  pembelajaram  terawasi  adalah  salah  satu

                            Teknik dalam pembelajaran mesin yang paling umum digunakan. Teknik


                            pembelajaran  ini  dilakukan  dengan  mengajarkan  mesin  untuk

                            mempelajari pola dari data yang telah diketahui labelnya.





                                                           10
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25