Page 15 - E-Modul Minyak Bumi dengan Pendekatan STEM
P. 15

akan  timbul  emulsi  dari  minyak  dan  air  sehingga

                                                          proses pengendapan air akan lebih sulit. Hal ini bisa

                                                          diatasi  dengan  memberikan  tegangan  listrik  yang

                                                          tinggi  agar  terjadinya  hamburan  partikel.  Air  yang

                                                          bermuatan positif akan tarik menarik dengan air yang

                                                          bermuatan  negatif  kemudian  terbentuklah  molekul

                                                          air yang besar sehingga air yang mempunyai berat

                                   Sumber: Berthold.com   jenis yang lebih besar akan jatuh/turun kebawah.

                 Gambar 1.7 Desalter






            Jadi, apa itu

             desalting?















                2.  Destilasi Bertingkat



                      Pernahkah anda mendengar kata destilasi bertingkat? Apa
                                         itu destilasi bertingkat?


                                 Jika belum, coba lihat video dibah ini.






     https://www.youtube.com/watch?v=x_1mMfTMHEw&t=207s



                                                                                   Click

                                                           17                      Here !
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20