Page 32 - LKPD devita
P. 32
PENUTUP
LKPD ini adalah salah satu bahan ajar untuk mata pelajaran Kimia. Akan
tetapi harus dipahami bahwa, LKPD ini bukanlah satu-satunya dasar dalam proses
pembelajaran. Oleh karena itu, perkaya pengetahuan Anda tentang berbagai
pengetahuan kimia dengan membaca refrensi serta buku kimia lainnya, terutama
tentang materi dan penyelesaian tahapan model Project Based Learning dengan
material lokal yang disediakan pada LKPD ini. Semoga LKPD ini dapat menyajikan
materi dan kegiatan pembelajaran secara sistematik, menarik dan menyenangkan,
sehingga dalam proses pembelajaran menjadi lebih efektif.
QUOTES
Masa depan itu milik orang yang percaya akan
mimpinya dan bekerja sepenuh hati untuk mewujudkannya.
-Wishnutama-
26