Page 30 - Revisi E-Modul Kecepatan dan Debit
P. 30

Lengkapilah tabel berikut ini!



        No              Debit (D)                      Waktu (t)                        Volume (V)




          1.          4 liter/menit                      20 menit                               ...



         2.          250 cc/menit                         3 menit                               ...




         3.           600 dm³/jam                           2 jam                               ...




         4.          1000 cc/menit                       12 menit                               ...



         5.           200 liter/jam                       1,5 jam                               ...







                                                Selesaikan soal berikut! Tuliskan cara
              Menganalisis
                                                        dan hasilnya di buku tulismu!


          Sebuah  bak  mandi  dalam  keadaan  kosong  diisi  air  dengan  selang
    1.
          selama  25  menit.  Apabila  debit  selang  0,8  liter,  berapa  volume  air
          dalam bak tersebut?

          Vina  menyiram  tanaman  menggunakan  selang.  Debit  air  selang  0,5
    2.
          liter/menit.  Vina  menyiram  selama  120  menit.  Berapa  liter  air  yang

          digunakan Vina untuk menyiram tanaman tersebut?


    3.    Sebuah  kolam  diisi  dengan  dua  kran  yang  debitnya  masing-masing  75
          liter/menit.  Kolam  penuh  setelah  diisi  selama  2,5  jam.  Berapa  liter

          volume kolam tersebut?

    4.    Pak Joko mengisi penampungan air selama 25 menit. Debit selang yang

          digunakan 90 liter/menit.Berapa liter air dalam penampungan tersebut?

          Edo mengisi air di ember dengan selang selama 20 detik. Debit selang
    5.
          0,6 liter/detik.Berapa liter volume air dalam ember tersebut?




                                         Modul Kecepatan & Debit Kelas V Berbasis PBL                         23
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35