Page 31 - Revisi E-Modul Kecepatan dan Debit
P. 31
Membimbing
Mencari Waktu
Waktu yang diperlukan ketika zat cair dengan volume
tertentu mengalir. Waktu diperoleh dari perbandingan
volume dengan debit. Jika dirumuskan sebagai berikut:
t = V
D
Keterangan:
D = Debit
V = Volume
t = waktu tempuh
Contoh Soal
Lani ingin mengisi sebuah ember besar dengan air melalui
sebuah kran. Debit kran adalah 3 liter/menit. Apabila volume
ember 54 liter, berapa menit waktu yang diperlukan?
Penyelesaian:
Diketahui: Jawab:
V= 54 liter t = V
D = 3 liter D
t = 54 = 18 menit
Ditanya:
t = ... menit 3
Jadi, waktu yang diperlukan 18 menit
Modul Kecepatan & Debit Kelas V Berbasis PBL 24