Page 16 - E-MODUL BERBASIS PBL SUHU, KALOR DAN PEMUAIAN (REVISI)_Neat
P. 16
MENGORGANISASIKAN PESERTA
2.
DIDIK UNTUK BELAJAR
Berdasarkan kasus yang diberikan, diskusikan secara individu ataupun kelompok
mengenai pertanyaan yang diberikan pada bagian orientasi masalah dan buatlah
jawaban sementara tentang apa saja yang kamu ketahui mengenai permasalahan
tersebut. Selanjutnya kamu dapat melakukan eksperiment pada tahap investigasi.
Berikan jawaban mu pada link berikut ya!
Klik disini
Kalor pertama kali dicetuskan oleh seorang ilmuwan bernama
Antoine Laurent Lavoisie, yang beranggapan bahwa kalor adalah
zar cair yang tidak terlihat oleh mata. Energi kalor mampu
berubah menjadi energi mekanik (Joule), sedangkan energi
mekanik dapat berubah menjadi energi kalor. Kedua energi
tersebut saling berkaitan sehingga nilai dari 1 kalori sama dengan
4,2 KJ. Satu kalori dapat diartikan sebagia banyaknya kalor yang
diperlukan untuk memanaskan 1 gram air murni sehingga
suhunya naik 1°C. istilah di atas sering disebut sebagai kalor
jenis benda.
E-MODUL IPA TERPADU BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING 15