Page 10 - E-MODUL eva_Neat123.
P. 10
3. Struktur Lewis
Sistem penulisan ikatan kimia dikenal dengan lambang lewis. Lambang lewis
dinyatakan dengan menuliskan lambang atom dikelilingi oleh sejumlah titi atau garis untuk
menyatakan elektron valensi.
Kepoin Yuk!!!!
IKATAN ION
Ikatan lon sering disebut ikatan
elektrovalen. Ikatan ini terbentuk antara Perlu Kalian Ketahui!!!!
ion positif dan dan ion negatif. lon positif Semakin tinggi harga ionisasi suatu
atom, maka atom tersebut akan lebih
terbentuk karena atom melepaskan
sulit melepaskan elektron terluarnya
elektron, sedangkan ion negatif terbentuk sehingga atom cenderung untuk menarik
karena atom menangkap elektron. Ikatan elektron (afinitas elektron bebas).
Akibatnya, atom akan membentuk ion
ion terbentuk antara ion logam dan ion negatif. Sebaliknya, saat energi ionisasi
nonlogam. Pada senyawa NaCl, ion Na suatu atom rendah dari afinitas suatu
atom juga rendah maka atom tersebut
merupakan ion logam, sedangkan ion Cl
cenderung lebih mudah melepaskan
merupakan ion nonlogam. Oleh karena elektron pada kulit terluarnya.
itu, senyawa NaCl merupakan senyawa Akibatnya, atom ini mudah membentuk
ion positif.
ion karena terbentuk dari ikatan lon.