Page 6 - Juknis Gemma 6
P. 6

8.  Pada  saat  mengerjakan,  peserta  tidak  diperkenankan  membawa  alat  komunikasi,  catatan
                       dalam bentuk apapun, kalkulator, atau alat bantu lainnya.

                1.  Sistem Penilaian
                    a.  Penilaian pada babak penyisihan yaitu :
                            SKOR               KETERANGAN
                              2.5             Jawaban BENAR
                               0              Jawaban SALAH
                              100               Jumlah NILAI
                    b.  Peserta yang menjadi JUARA 1, 2, dan 3 adalah peserta yang mendapat skor tertinggi
                       dari Juri berdasarkan sistem penilaian yang telah dibuat
                    c.  Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat
                    d.  Pengumuman juara di umumkan saat penutupan acara.

            ❖       JUKNIS LOMBA DAI/DAIYAH

                    A.  Pelaksanaan Kegiatan
                       Hari/Tanggal      : Sabtu,15 Februari 2025
                       Waktu             : 09.30 WIB s.d. selesai
                       Tempat            : Panggung Gebyar MTs

                    B.  Syarat dan Ketentuan Perlombaan
                       1.  Peserta  adalah  siswa  SD/MI  Sederajat
                       2.  Peserta  masih  terdaftar  aktif  sebagai  siswa  sekolah  tersebut  (dengan
                           menunjukkan  Kartu Pelajar) atau FC raport
                       3.  Setiap   sekolah   dapat    mendaftarkan     peserta   maksimal     4  peserta
                           (perempuan  atau laki-laki)
                       4.  Berpakaian  rapi,  sopan  dan  menutup  aurat     (disarankan     menggunakan
                           busana  muslim/muslimah)
                       5.  Peserta wajib membayar uang pendaftaran sebesar Rp 30.000/peserta
                       6.  Kuota peserta maksimal 40 peserta

                    C.  Petunjuk Pelaksanaan dan Teknis
                      1.  Peserta dipanggil berdasarkan nomor urut peserta yang telah diberikan pada saat
                          technical meeting
                      2.  Peserta da’i boleh membawa catatan saat sebelum gilirannya dan DILARANG
                          membawa catatanapapun pada saat penampilannya.
                      3.  Peserta da’i/da’iyah harus mempersiapkan konsep dakwah sesuai tema yang telah
                          disediakan.
                          •   Keutamaan shalat
                          •   Menghormati orang tua
                          •   Pentingnya menuntut ilmu
                          •   Menjaga lidah dan ucapan
                      4.  Waktu penampilan untuk setiap peserta maksimal 7 menit.
                      5.  Peserta harus menjaga ketenangan dan ketertiban selama lomba
                      6.  Peserta tidak boleh memberikan pernyataan/ujaran kebencian/SARA pada saat
                          tampil.
                      7.  Di dalam naskah ceramah diwajibkan adanya surah atau ayat Al-Quran sesuai
                          dengan tema yang dipilih.







                                                           6
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11