Page 393 - ATP 2024_Neat
P. 393
C. PROGRAM SEMESTER DAN PROGRAM TAHUNAN
1. Rincian minggu efektif.
a. Semester 1: 18 minggu.
b. Semester 2: 18 minggu.
2. Program TAHUNAN
ATP Tujuan Pembelajaran kasi Waktu
10.1 Menjelaskan fungsi sosiologi sebagai ilmu untuk mengkaji kehidupan 8
masyarakat dengan berbagai perspektif kajian teori sosiologi dan
pendapat diri peserta didik serta melakukan identifikasi berbagai
ragam gejala sosial dilingkungan sekitar melalui metode ilmiah.
10.2 Menjelaskan konsep identitas diri dalam berbagai konteks dan 6
memberikan contoh nyata penerapannya dalam kehidupan
sosial bermasyarakat serta membuat laporan pemetaan identitas
diri sebagai entitas dalam kehidupan bermasyarakat.
10.3 Menjelaskan konsep tindakan sosial dan menyimpulkannya 8
sebagai bagian dari proses hubungan dengan orang lain dalam
kehidupan sosial bermasyarakat serta melakukan studi
penelitian lapangan tentang berbagai fenomena tindakan sosial
yang terjadi di masyarakat.
10.4 Mengidentifikasi bentuk hubungan sosial yang terjadi dalam 6
kehidupan masyarakat melalui pengamatan serta melaporkan
hasil pengamatan secara ilmiah.
Tugas Mandiri Terstruktur 4
Ulangan Harian 1 2
Kegiatan Tengah Semester 1 2
Jumlah 36