Page 17 - media via
P. 17

Coba  bacalah  kembali  teks  mengenai  wayang  berikut!  Marang



      bambu merupakan salah satu jenis kacijah, anda Barat. Kesenian berk



      Wayang  bambu  ini  awalnya  dikembangkan  oleh  Ki  Drajat  yang



      merupakan  pembuat  sekaligus  rang  dalang  wayang  bambu.  Sesuai




      namanya, wayang bambu terbuat dari bambu, khususnya bagian dalam



      bambu.



                Sumber: http://kidnesia.com/Indonesiaku/teropong–daerah/jawa–




      barat/seni-budaya/wayang–bambu–kesenian–dari–kampung–cijahe



      Sebelumnya,  kamu  telah  mengetahui  informasi-  informasi  yang



      disampaikan  dalam  setiap  kalimat  pada  paragraf  tersebut.  Paragraf



      tersebut membahas tentang kesenian wayang bambu dari Jawa Barat



      yang  cukup  langka.  Oleh  sebab  itu,  berdasarkan  informasi  dan  ide




      pokok  dari  paragraf  tersebut,  kamu  dapat  menuliskan  kesimpulan



      seperti  Kesenian  wayang  bambu  merupakan  salah  satu  kesenian



      tradisional  yang  berasal  dari  Jawa  Barat  yang  sudah  cukup  langka



      sehingga keberadaannya perlu dilestarikan.










                 E. Meringkas Bacaan

















                   Seperti  halnya  membuat  simpulan,  membuat  ringkasan




     memerlukan  pemahaman  secara  utuh  terhadap  isi  bacaan



     Ketika  membuat  ringkasan,  gunakan  kalimat  yang  runtut  dan




     perhatikan  urutan  peristiwa  dalam  bacaan  agar  mudah




     dipahami.  Selain  itu,  ide  pokok  yang  ditemukan  sebaiknya




     dirangkai  untuk  memperjelas  isi  bacaan  tersebut.  Sekarang,




     baca dan pahamilah teks berikut!











                                                                                               Info








                  Info  Ringkasan  berarti  mengemas  bacaan






        secara lebih padat, singkat tanpa mengurangi isi






        bacaan.








                                                                                                                                                                                               17
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22