Page 257 - KM Matematika-BS-KLS-VIII-Baru_Neat
P. 257

Sehingga kemiringan garis adalah sebagai berikut:

                      Kemiringan garis     y2 -  y 1  Contoh Soal 5
                                         =
                                           x2 -  x 1              y
                                             5 -  2
                                         =             (-2,5)
                                              2 -
                                           ] - g  1
                                         =- 1
                                                                     (1,2)

                                                                0            5        x





                                                                5


                                                   Gambar 5.12 Graik dengan Kemiringan Negatif

                      Perlu  diingat  bahwa apabila suatu     garis  memiliki   kemiringan
                      negatif, maka bentuk garis tersebut selalu miring ke kiri.



                      Contoh 5.6


                      Tentukan kemiringan garis lurus yang sejajar dengan sumbu-x
                      dan melalui titik (1, 3).

                      Alternatif penyelesaian
                      Garis mendatar yang melalui titik (1, 3) pada graik tersebut juga

                      melalui titik (0, 3).                   Contoh Soal 6
                                            y2 -  y 1                    y
                      Kemiringan garis  =
                                            x2 -  x 1                  5
                                            3 - 3
                                         =  1 -  0                   (0,3)  (1,3)
                                            0
                                         =
                                            1
                                         =  0                          0            5   x





                                                                       -5

                                                        Gambar 5.13 Graik Sejajar dengan Sumbu-x






                                                            Bab 5 | Persamaan Garis Lurus  237
   252   253   254   255   256   257   258   259   260   261   262