Page 31 - E-Book Diversitas Mangrove Pesisir Pantai Gresik
P. 31

2             MORFOLOGI TANAMAN


                                       MANGROVE





                        Sub Topik :
                            Definisi Tanaman
                            Mangrove

                            Karakteristik Habitat
                            Tanaman Mangrove

                            Bentuk dan Anatomi
                            Tajuk Pohon Mangrove

                            Bentuk dan anatomi
                            Daun mangrove

                            Bentuk dan Anatomi
                            Batang Mangrove

                            Bentuk dan Anatomi
                            Akar Mangrove









                        Mangrove  merupakan  ekosistem  yang  khas,  selain  habitatnya  yang  berada  di


                        sepanjang pesisir pantai juga memiliki bentukan tajuk dan  struktur anotomi tubuh

                        yang unik. Nah, setelah mempelajari unit 2 ini pembaca diharapakn dapat :

                        a.  Mengenal tentang dalam tentang tumbuhan mangrove

                        b.  Memahami habitat tumbuhan mangrove

                        c.  Mengidentifikasi bentuk dan anatomi tajuk pohon mangrove

                        d. Membedakan bentuk struktur bentuk daun, datang dan akar tanaman mangrove
                          dengan tanaman lainnya.



                  31 | D r a f   b u k u   D i v e r s i t a s   M a n g r o v e -   A n i s   S h o f a t u n
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36