Page 8 - KOSP SDN TRAWAS 1 2023
P. 8

3.  Dinas          1.   Pelayanan dari      1. Tidak semua         1.  Perlu ada
                          Pendidika        Dinas cukup              kegiatan dapat          dana
                          n                efektif.                 difasilitasi oleh       pendamping
                                                                    Dinas               2.  Perlu ada
                                                                    Pendidikan.             tenaga
                                                                                            professional
                                                                                            untuk
                                                                                            pendampinga
                                                                                            n
                                                                                            pelaksanaan
                                                                                            program-
                                                                                            program
                                                                                            lembaga/seko
                                                                                            lah.

                     4.  Dewan          1.  Sebagai agen         1.  Program-            1.  Perlu
                          Pendidika         control yang cukup       programnya              revitalisasi
                          n                 kuat.                    tidak                   program
                                                                     menyentuh               Dewan
                                                                     kebutuhan               Pendidika
                                                                     riil lembaga            n
                                                                 2.  Hanya  kritis,      2.  Menjadi
                                                                     tetapi    tidak         mitra
                                                                     dapat                   lembaga
                                                                     memberi                 pendidika
                                                                     solusi.                 n      yang
                                                                                             efektif.

                     5.  Tokoh          1.  Jenis pekerjaan      1.  Kurang              1.  Menjalinkomu
                          Masyarak          beragam                  tanggapterhadap         nikasi yang
                          at            2.  Sosial ekonomi           program                 efektif
                                            menengah ke atas         program             2.  Sosialisasipro
                                                                     lembaga.                gram-program
                                                                                             sekolah.
                     6.  Dunia         1.  Di sekeliling         1.  Pengupayaan         1.  Jalin
                          Usaha             sekolah banyak           kerjasama               komunikasi
                                            dunia usaha              sekolah dengan      2.  Sosialisasi
                                       2.  Adanya kerja sama         DUDI masih              program-
                                            dengan dunia             minimal                 program
                                            usaha disekeliling                               sekolah.
                                            sekolah                                      3.  Menjalin
                                                                                             kerjasama


                     1.6.   Tujuan Pengembangan Kurikulum SDN Trawas 1

                           Kurikulum  SDN  Trawas  1  ini  disusun  sebagai  pedoman  bagi

                           komunitas  SDN  Trawas  1  menyelenggarakan  kegiatan  pendidikan

                           yang sesuai  dengan karakteristik   sekolah,   tujuan   pendidikan
                           nasional,   dan   prinsip   –   prinsip pendidikan.
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13