Page 28 - E-MODUL BERBASIS INQUIRY TERINTEGRASI STEM PADA MATERI STOIKIOMETRI_Neat
P. 28

M = molaritas (M)                          Alternatif Penyelesaian:

                         V   = volume larutan (L)                   Diketahui:

                                                                    n NaCl = 0,5 mol

                                                                    V = 1 L


                                                                    Ditanya:

                                                                    M NaCl?

                                                                    Dijawab:

                                                                              n = M × V

                                                                    0,5 mol = M × 1 L


                                                                             M =    ,         
                                                                                      
                                                                                 = 0,5 M

                                                                    Jadi,  molaritas  larutan  NaCl

                                                                    sebesar 0,5 M.



                    d.  Hubungan antara Mol dengan Volume Gas pada Keadaan Standar

                        (STP)

                         ➢  Pada  kondisi  standar,  yang  Analogi:


                            disebut  juga  sebagai  STP  Bayangkan                   Anda       mengisi

                            (Standard  Temperature  and  balon  dengan  gas.  Jika  satu

                            Pressure         gas      memiliki  mol  gas  mengisi  satu  balon
                                        ),
                            volume tertentu.                        sebesar  22,4  liter,  maka  dua

                         ➢  Kondisi          standar          ini  mol  gas  akan  mengisi  dua

                            ditetapkan pada:                        balon  atau  satu  balon  yang


                         ➢  Pada kondisi ini, satu mol gas  lebih besar dua kali lipat.

                            ideal menempati volume 22,4

                            liter.  Ini  berarti  bahwa  satu

                            mol  gas  apa  pun  (misalnya,



                                                                                                       14
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33