Page 45 - MODUL PEMBELAJARAN MATEMATIKA
P. 45
Penyelesaian :
Diketahui :
= 6
= 10
Sehingga, keliling rusuk limas tersebut adalah :
= (4 × ) + (4 × )
= (4 × 6) + (4 × 10)
= 24 + 40
= 64
Karena kawat yang dimiliki Rudi sepanjang 0,8 m atau setara dengan 80 cm, maka panjang
kawat yang tersisa adalah :
80
= 64 = 1 16
Jadi, sisa kawat yang tersedia adalah 16 cm
39