Page 36 - ERI BPS - KARYA TULIS EKRAF
P. 36

32




                                                           BAB VI

                                                          PENUTUP


                     Industri  Kreatif  dapat  menjadi  solusi  akan  tingginya  angka  pengangguran

                     terdidik.  Mengingat  Industri  Kreatif  memiliki  potensi  dan  peluang  yang

                     menjanjikan.  Selain  dapat  membuka  lowongan  kerja  baru  untuk  masyarakat
                     yang  masih  pengangguran,  Industri  Kreatif  juga  dapat  menjadi  ajang  untuk

                     mengenalkan  karya  khas  daerah  Kalimantan  Barat  bukan  hanya  ke  Nasional
                     tetapi juga dapat menyentuh pasar Internasional
   31   32   33   34   35   36   37   38   39