Page 34 - E-BOOK - BANGUN RUANG SISI LENGKUNG_Neat
P. 34

LUAS  PERMUKAAN BOLA







                   Kupas kulit jeruk, lalu potonglah menjadi kecil-kecil







                   Letakkan potongan kulit jeruk pada lingkaran yang sudah dibuat dan diberi lem






                   Periksa  apakah  kulit  jeruk  sudah  menutupi  seluruh  area  lingkaran.  Jika  proses
                   pemotongan  dan  penempelan  kulit  jeruk  dilakukan  dengan  hati-hati,  maka  akan
                   terlihat bahwa kulit jeruk tersebut pas dengan sempurna di sekitar lingkaran yang
                   terbentuk dari belahan jeruk.
                   Hasilnya menunjukkan bahwa luas permukaan jeruk (bola) adalah banyaknya kali
                   luas lingkaran dengan diameter yang sama dengan diameter belahan jeruk.
                   Kesimpulan:
                 1. Luas permukaan jeruk = banyaknya lingkaran dari belahan jeruk dikalikan dengan
                   luas lingkaran
                 2. Luas permukaan bola = banyaknya lingkaran dengan jari-jari yang sama dengan jari-
                   jari bola dikalikan dengan luas lingkaran
                 3. Luas permukaan bola = ....

                      Maka :
                    Jika jari-jari alas tabung tersebut r dan tingginya sama dengan diameter d maka luas
               selimut atau sisi bola dengan jari-jari r adalah :


               L = (2πr) x d
                 = (2πr) x 2 r
                 = 4πr²


               Jadi diperoleh, luas permukaan bola =     4πr²   4πr²
















                                                                 Bangun Ruang Sisi Lengkung                   24
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39