Page 3 - Modul Matematika Muhadapat
P. 3

BAB I
                                                       ALJABAR

               A. Pengertian Aljabar
                                                                Contohnya  :  Dalam  bentuk  aljabar  2x  +7
                  Aljabar adalah salah satu bagian dari ilmu
                                                                Variabelnya adalah x.
               matematika terkait ilmu bilangan,geometri dan
               analisis penyelesaiannya dengan menggunakan      2. Koefisien merupakan  angka  yang  biasanya
               atau mengandung huruf-huruf atau yang biasa      mengiringi  huruf  atau  variabel.  Koefisien

               kita  sebut  sebagai  variabel.  Aljabar  berasal   terletak didepan huruf.
               dari  Bahasa  arab  yang  artinya  melengkapi    Contohnya  :  Dalam  bentuk  aljabar  2x  +7
               sedangkan  dalam  Bahasa  inggris  Aljabar       koefisiennya adalah 2

               disebut  Algebra.  Muḥammad  ibn  Musa  al-
               Khwarizmi  adalah  tokoh  yang  menemukan        3. Konstanta, merupakan angka yang terdapat
               konsep  aljabar  di  sekitar  tahun  820  sehingga   dalam  persamaan  dan  berdiri  sendiri.  Tidak

               Muḥammad       ibn   Musa     al-Khwarizmi       ada  huruf  atau  variabel  yang  mengikuti  di
               dijuluki  "The Father of Algebra" yang artinya   belakangnya.

               bapak Aljabar.                                   Contohnya  :  Dalam  bentuk  aljabar  2x  +7
                                                                konstantanya adalah 7
               B. Bentuk Aljabar

               Sebelum menyelesaikan permasalahan dengan
                                                                4. Suku adalah  bagian  dari  bentuk  aljabar
               menggunakan  Aljabar,  permasalahan  harus
                                                                yang  dipisahkan  oleh  operasi  hitung,yaitu:
               diubah   terlebih   dahulu   dalam   bentuk
                                                                a.  Suku  Sejenis  adalah  suku-suku  dalam
               aljabar.Hal ini dilakukan untuk mempermudah
                                                                bentuk aljabar yang mempunyai variabel yang
               penyelesaian  permasalahan.  Bentuk  aljabar
                                                                sama,  sehingga  dapat  dijumlahkan  atau
               terdiri  atas  suku,koefisien,konstanta,  dan
                                                                dikurangkan.
               variabel  yang  nantinya  dihubungkan  dengan
                                                                Contohnya : 2x dan 4x
               operasi   penjumlahan,pengurangan,perkalian
                                                                 b. Suku Tak Sejenis adalah suku-suku dalam
               dan pembagian.
                                                                bentuk aljabar yang mempunyai variabel yang
                                                                berbeda.
               C. Pengertian suku,koefisien,konstanta, dan
                                                                Contohnya : 2x dan 4y
               variabel

               1. Variabel adalah  lambing  pengganti  nilai

               yang  belum  diketahui.  Variabel  biasanya

               dilambangkan  dengan  huruf  abjad.Variabel

               bisa juga dibentuk oleh dua huruf ataupun tiga

               huruf  dan  dituliskan  dalam  berbagai  operasi

               hitung.




                                                            1
   1   2   3   4   5   6   7   8