Page 43 - E-MODUL PROLIN FINAL
P. 43
E-MODUL MATEMATIKA
Contoh 1
Suatu perusahaan mebel memerlukan 18
unsur A dan 24 unsur B per hari. Untuk
membuat barang jenis I dibutuhkan 1 unsur A
dan 2 unsur B, sedangkan untuk membuat
barang jenis II dibutuhkan 3 unsur A dan 2
unsur B. Jika barang jenis I dijual seharga
Rp250.000,00 per unit dan barang jenis II dijual seharga Rp400.000,00 per unit,
maka agar penjualannya maksimum, berapa banyak masing-masing barang
yang harus dibuat?
Penyelesaian:
Diketahui :
Barang Unsur A Unsur B Harga Jual
Jenis I 1 2 Rp250.000,00
Jenis II 3 2 Rp400.000,00
Jumlah 18 24
Ditanya : Agar penjualannya maksimum, berapa banyak masing- masing
barang yang harus dibuat?
Jawab :
Misalkan
Barang jenis I
Barang jenis II
a. Model matematikanya adalah:
Fungsi tujuan :
( , ) , maksimumkan
38
PROGRAM LINEAR