Page 60 - e-MODUL PEMBELAJARAN
P. 60
memastikan keselarasan yang erat antara kegiatan
pembelajaran dan pencapaian tujuan yang telah
ditentukan.
4. Pengembangan program kegiatan
Tahap pengembangan meliputi penyusunan program
kegiatan, meliputi penyusunan materi pelajaran,
penerapan metode pengajaran, penentuan bahan
ajar yang akan diterapkan, dan jadwal
pengembangan, sehingga materi, metode, mapun
bahan ajar dapat terintergasi dan pengembangan
dapat berlangsung secara efektif.
5. Pelaksanaan
Tahap pelaksanaan meliputi kegiatan pretest,
pelaksanaan kegiatan pembelajaran, dan posttest.
Pelaksanaan kegiatan pembelajaran harus
disesuaikan dengan rencana pembelajaran yang
diinginkan.
52
DESAIN PEMBELAJARAN KIMIA