Page 4 - AKU TAHU JAJANAN SEHAT
P. 4

Makanan Sehat


               Makanan adalah segala sesuatu yang
      berasal dari hewan maupun tumbuhan yang
         dapat dikonsumsi secara langsung, diolah
           atau diproses guna memberikan asupan
                          energi bagi tubuh manusia.



    Makanan Sehat adalah makanan yang mengandung berbagai zat gizi
                     yang dibutuhkan oleh tubuh manusia.
         Agar pertumbuhan dan perkembangan badan terjadi secara
     optimal dan normal, baik perkembangan fisik, maupun otak maka
                         diperlukan makanan yang sehat.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9