Page 37 - E-MODUL FLIPBOOK TRIGONOMETRI SMA MA KELAS X FINISH_Neat
P. 37

Memeriksa kembali

                 Kesimpulan : (Skor 1)
                 Jadi, tinggi layang – layang dari permukaan tanah =    + tinggi badan peserta = 168 + 1,6 =

                 169,6 meter.




                 Soal Nomor 3

                 Memahami masalah

                 Diketahui : (Skor 1)

                 •  Lebar alas tenda = 2 meter

                 •  Sudut kemiringan atap dengan alas tenda  = 59°
                 Ditanyakan : (Skor 1)

                 Berapa panjang tongkat yang harus dibawa siswa untuk menyanggah tenda tersebut?


                 Merencanakan penyelesaian (Skor 2)
                 Membuat ilustrasi:







                                                                                   


                                                                        59°             59°
                                                                          1         1  

                 Misalkan panjang tongkat =   

                 Untuk mencari panjang tongkat, karena yang diketahui besar sudut 59° dan sisi samping
                 maka perbandingan yang berlaku adalah perbandingan tangen.



                 Melaksanakan rencana penyelesaian (Skor 5)
                                                                  
                                                   tan 59°  =
                                                                   
                                                                 
                                                     1,67  =
                                                              1

                                                            = 1
                                                           
                                                            × 1,67

                                                             = 1,67




                                                                         Perbandingan Trigonometri            29
   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42