Page 13 - KFR TRIWULAN II TAHUN 2019
P. 13

Bengkulu dapat lebih disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat setempat dan hasilnya

                  segera bisa digunakan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

                  1.  Belanja Pemerintah Pusat
                  Realisasi  Triwulan  II  Tahun  2019  mengalami
                                                                                 Realisasi belanja
                  peningkatan dibandingkan realisasi di periode               Pemerintah Pusat 2019

                  yang sama tahun 2018. Realisasi Triwulan II                  meningkat dibanding
                                                                                 2018 dari 36,96%
                  Tahun  2019  sebesar  Rp1.771,69  milyar  naik                  menjadi 37,68%
                  sebesar  111,67milyar  dibandingkan  tahun  2018

                  dengan  realisasi  sebesar  Rp1.659,72  milyar  (naik  6,75  persen).  Secara  persentase
                  serapan,  realisasi  tahun  2019  naik  tipis  dengan  tingkat  serapan  sebesar  37,68%

                  dibanding tahun 2018 dengan persentase serapan sebesar 36,96%.



                                         Grafik II.8 Tren Realisasi Belanja Lingkup Provinsi Bengkulu
                                                     s.d. Triwulan II Tahun 2019

                   250                                                                       815,28
                                                                                 735,38
                   200
                                                                  664,12
                   150                                                            641,32     794,83
                                                                  472,93
                   100                                                           279,08
                                                                  353,62                    156,27
                    50
                                                                      0,02        3,96           5,31
                     0
                        Januari  Februari  Maret  April  Mei  Juni   2017        2018        2019
                               Belanja Pegawai  Belanja Barang          Belanja Pegawai  Belanja Barang
                               Belanja Modal  Belanja Sosial            Belanja Modal   Belanja Sosial

                  Sumber: Online Monitoring SPAN (diolah)
                   Berdasarkan  grafik  II.8  diatas  Realisasi  Belanja  Pegawai  dan  Belanja  Barang  dan
                  Belanja Sosial menunjukkan tren yang semakin meningkat dari tahun ke tahun. Belanja

                  Pegawai  pada  Triwulan  II  Tahun  2019  meningkat  10,86%  dibandingkan  tahun
                  sebelumnya (dari 735,38 milyar menjadi 815,28 milyar) peningkatan ini salah satunya

                  disebabkan oleh adanya kenaikan gaji PNS di Tahun 2019.
                  Realisasi Belanja Barang Tahun 2019 meningkat dari 641,32 milyar pada Tahun 2018
                  menjadi 794,83 pada Tahun 2019 (meningkat 23,94%). Serta Belanja Bantuan Sosial

                  meningkat dari 3,96 milyar pada Triwulan II Tahun 2018 menjadi 5,31 milyar di periode
                  yang sama pada Tahun 2019.

                  Realisasi belanja yang mengalami penurunan dibanding tahun sebelumnya yaitu Belanja
                  Modal,  pada  Triwulan  II  Tahun  2018  realisasinya  mencapai  279,08  milyar  menurun
                  menjadi 156,27 milyar di Periode yang sama Tahun 2019. Penurunan realisasi tahun

                  2019 dikarenakan pagu yang ditetapkan tahun 2019 lebih kecil dibandingkan pagu tahun
                  2018.



                  10 | P a g e
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18