Page 38 - E-modul Statistika Berbasis STEM Kelas VIII
P. 38

3. Jangkauan Interkuartil dan Simpangan Kuartil

                    Jangkauan  interkuartil  dapat  diperoleh  dari  selisih  kuartil
                terbesar dengan kuartil terkecil. Dalam hal ini kuartil dengan nilai

                terbesar  adalah  Q3  dan  kuartil  dengan  nilai  terkecil  adalah  Q1.
                Sehingga, jangkauan interkuartil = Q3 - Q1. Sedangkan simpangan

                kuartil adalah setengah dari jangkauan interkuartil.

                Sehingga, simpangan kuartil =     (Q3 - Q1).









































































                                                                                                           31
              E-modul Statistika Kelas VIII SMP/MTs
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43