Page 41 - E-modul Statistika Berbasis STEM Kelas VIII
P. 41

B. Latihan



                      Untuk  memperdalam  pemahaman  Anda  mengenai  materi  di
                atas, kerjakanlah latihan berikut!


                1. Waktu yang dibutuhkan untuk menjual habis dagangan bakmi
                    Pak Bram sebagai berikut (satuan jam): 7, 6, 5, 6, 6, 5, 4, 7, 6, 4.

                   Tentukan mean, median, dan modus data waktu yang diperlukan
                    untuk menjual habis dagangan bakmi Pak Bram.

                2. Juru parkir di Toko Makmur Abadi mencatat banyaknya sepeda

                   motor yang diparkir dalam satu bulan. Berikut adalah
                   catatannya:

                   63       51       66       61       70       58       61       46       63       58
                   66       58      70       58       66       70       61       46       66       51

                   61        51       63       51        63       66       66       66       63       51

                   Tentukan jangkauan, kuartil bawah, kuartil tengah, kuartil atas,
                   dan jangkauan interkuartil dari data tersebut.

                3. Perhatikan data tinggi badan siswa kelas VIII A berikut.

                   151        158        153        159        156        168        164        160        168
                   161        165        166        164        158        157        156        165        164

                   157        158        165        166        168        168        166       164        165
                   Tentukan jangkauan, kuartil bawah, kuartil tengah, kuartil atas,

                   dan jangkauan interkuartil dari data tersebut.
                4. Ukuran sepatu siswa kelas 8 ditunjukkan dengan tabel berikut


                                                      Tentukan:

                                                      a. Kuartil bawah dan kuartil atas
                                                      b. Jangkauan interkuartil

                                                      c. Simpangan antar kuartil


















                                                                                                           34
              E-modul Statistika Kelas VIII SMP/MTs
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46