Page 4 - 0 PROGRAM PENGELOLAAN KINERJA GTK
P. 4

LEMBAR PENGESAHAN

                  PROGRAM PENGELOLAAN KINERJA GTK, SUPERVISI, PK-

                                 GURU, DAN PENILAIAN KINERJA GTK


                                                      Tahun 2024


                      PROGRAM PENGELOLAAN KINERJA GTK, SUPERVISI, PK-GURU, DAN PENILAIAN
                      KINERJA GTK SMA Negeri CMBBS telah disusun dan dibahas bersama oleh
                   Kepala Sekolah, Wakasek, Tim PKB, dan Dewan Guru melalui rapat pembagian
                    tugas guru dalam KBM dan tugas tambahan pada tanggal 3 Januari 2024 untuk
                      disyahkan dan digunakan sebagai pedoman pelaksanaan Pengelolaan GTK
                    tahun 2024. Apabila  ternyata kelak dikemudian hari  terdapat ketidaksesuaian,
                                       maka akan diadakan perbaikan seperlunya.


                                               Pandeglang, 3 Januari 2024
                                                      Mengesahkan
                  Pengawas Pembina,                               Kepala Sekolah,




                  Dra. Aan Khojanah, M.Pd.                        Edi Supriyanto, M. Pd.
                  NIP 196712061993032002                          NIP 197102011997031007



































               Program Supervisi, PK-Guru, dan PPK-PNS      i                         Edi Supriyanto, M.Pd.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9