Page 29 - Antologi Inspiring Lecturer by Paragon
P. 29

Inspiring Lecturer
                                                         Paragon

               Mulai  dari  core  competencies,  functional  competencies,  advance-
               innovation courses, program coaching, serta kolaborasi menulis dan

               lainnya. Core competencies mengenai growth mindset and learning
               innovation, leadership and driving change in education, dan change

               leadership in education. Functional competencies mengenai student

               centered learning, case study and project based learning, facilitation
               skills, serta upgrading penelitian dan penulisan ilmiah dengan standar

               internasional.   Advance    -   innovation    courses    mengenai

               entrepreneurship  and  social  innovation,  dan  coaching  and
               counselling.  Serta  ada  juga  sesi  diskusi  dan  penyampaian  materi

               langsung dari para praktisi dunia industri.
               Di  sisi  lain,  sistem  pendidikan  memang  seharusnya  merespon

               perkembangan  zaman  dan  menyesuaikan  dengan  kebutuhan  untuk
               mempersiapkan generasi yang sepenuhnya terintegrasi. Perlu adanya

               transisi dari pendidikan tradisional yang cenderung menghafal konten

               pembelajaran ke peluang bagi peserta didik untuk terus menganalisis
               dan mengevaluasi informasi, merangsang kreativitas dan kemampuan

               mereka  untuk  berpikir  kritis,  dan  mampu  memecahkan  masalah.
               Menjadi “smart educator” merupakan solusi atas permasalahan yang

               terjadi dalam dunia pendidikan tersebut. Bukan hanya berfokus pada
               teknologi, namun juga pada kemauan dan kemampuan pendidik untuk

               terus belajar dan berinovasi menghasilkan iklim belajar yang sesuai

               dengan kebutuhan peserta didik generasi kini dan kebutuhan industri,
               serta  dengan  perkembangan  zaman  (Fauziyyah,  N.,  2019).

               Pemerintah telah melakukan berbagai upaya peningkatan dalam dunia

               pendidikan.  Salah  satunya  dengan  keberadaan  kurikulum  merdeka


               25 | P a g e
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34