Page 99 - Antologi Inspiring Lecturer by Paragon
P. 99

Inspiring Lecturer
                                                         Paragon

               bonus berupa rekognisi dari praktisi di industri yang juga mengakui
               kemampuan mereka seperti  diberikannya kesempatan magang atau

               bekerja di perusahaan atau start up yang bonafid. Yang tentunya hal
               tersebut akan menaikkan self esteem atau kepercayaan diri dari sang

               anak didik.

               Di  luar  hal  tersebut,  sebenarnya  masih  banyak  pengalaman  dan
               motivasi  yang  meninggalkan  kesan  di  hati  dan  pikiran  saya.

               Bahwasanya sebagai seorang pendidik kita harus terus memperkaya

               diri, mengasah kemampuan kita termasuk di dalamnya menghasilkan
               karya-karya  masterpiece  yang diharapkan bukan hanya bermanfaat

               bagi  pengembangan  karir  dosen  tersebut  namun  juga  memberikan
               impact yang positif termasuk di dalamnya target untuk menghasilkan

               riset-riset  yang  berkualitas  dan  bukan  sekedar  published.
               Sebagaimana yang disampaikan oleh bapak Shofwan Al-Banna C.,

               S.Sos., M.A., P.hD.

               Selain itu pesan para narasumber yang tidak kalah berkesan yaitu dari
               Ibu Dr. (HC) Nurhayati Subakat, Apt, Bapak Salman Subakat, S.T,

               Bapak Wikan Sakarinto, S.T., M.Sc., Ph.D., Bapak Agus Nurudin,
               dan bapak Hendro Fujiono, S.T., MS., P.hD. yang dalam kesempatan

               yang berbeda selalu mengingatkan para dosen agar tetap agile atau
               adaptif terhadap perkembangan zaman, dan di antaranya harus terus

               melakukan terobosan atau inovasi di bidang masing-masing.

               Di  samping  pembekalan  tersebut,  pengenalan  konsep  dan  praktik
               coaching juga tak kalah menarik dan penting. Terlebih dosen juga

               didorong  bukan  hanya  memotivasi  anak  agar  tinggi  dari  sisi

               kognitifnya namun skill coaching ini ternyata setelah saya resapi,


               95 | P a g e
   94   95   96   97   98   99   100   101   102   103   104