Page 31 - diriku modul 3.1_Neat
P. 31

3.  Manusia secara istimewa diperlakukan oleh Allah secara ―pribadi‖. Maksud
                               pernyataan ini adalah...
                               A.  sejak awal mula manusia diciptakan sudah dipersiapkan secara teliti dan
                                  mengagumkan
                               B.  manusia diciptakan dari debu tanah
                               C.  manusia diciptakan laki-laki dan perempuan
                               D.  manusia ditempakan di taman Eden
                               E.  manusia diberi nafas kehidupan

                          4.  Arti manusia diciptakan secitra dengan Allah adalah...
                               A.  Manusia sama dengan Allah
                               B.  Manusia memiliki akal budi dan kebebasan yang membedakan dengan
                                  ciptaan lain dan memiliki kuasa sama dengan Allah meskipun kuasa manusia
                                  terbatas
                               C.  Manusia memiliki rupa yang sama dengan Allah
                               D.  Manusia sifatnya sama dengan Allah
                               E.  Manusia sederajat dengan Allah

                          5.  Dalam Perumpamaan tentang talenta (bdk.Matius 25 : 14-30) yang dimaksud
                               dengan ―hamba‖ adalah ….
                               A.  Allah Bapa
                               B.  Malaikat
                               C.  Manusia
                               D.  Para Nabi
                               E.  Bapa-bapa bangsa

                          6.  Kitab Suci Perjanjian Baru tidak secara detail menceritakan bakat/ kemampuan
                               Yesus. Namun diceritakan bahwa Ia adalah  pribadi yang menarik/
                               mengesankan/ mengagumkan banyak orang. Hal yang menarik tersebut
                               adalah….
                               A. mampu membuat banyak mukjijat
                               B.  pengajaran-Nya mampu menarik orang untuk bertobat
                               C.  memiliki banyak pengikut dan pengagum
                               D. banyak orang minta dibaptis dan menjadi murid-Nya
                               E. Yesus sangat hebat karena bisa membuat mukjijat


                          7.  Sikap Allah kepada hamba yang mengembangkan talentanya (bdk. Matius 25 :14
                               – 30 ) adalah….
                               A.  memberi hukuman yang sangat berat kepada mereka
                               B.  mengusir mereka dari hadapan-Nya dan menghukum mereka
                               C. menerima mereka dalam kehidupan kekal bersama Allah di surga
                               D.  memberi tanggung jawab yang mudah dan ringan
                               E.  meminta talenta yang telah diberikan kepada mereka



                                                             27
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36