Page 127 - e-modul Senyawa Turunan Alkana
P. 127
karboksilat dapat mengalami beberapa reaksi, yaitu reaksi substitusi, adisi
dan eliminasi.
Chemistry
Info
Reaksi-Reaksi pada Senyawa Asam Karboksilat
Dalam pemanfaatannya, asam karboksilat dapat mengalami
beberapa reaksi, yaitu reaksi substitusi, adisi dan eliminasi. Pada
reaksi substitusi akan dihasilkan garam karboksilaat; pada reaksi
adisi akan dihasilkan alkohol sekunder; pada reaksi eliminasi akan
terjadi reaksi dehidrasi (Yuliyanto, E. 2018).
Selain itu, pada senyawa asam karboksilat terdapat juga beberapa
reaksi berikut ini:
a. Reaksi Asam Karboksilat dengan Basa
Senyawa asam karboksilat bereaksi dengan basa
menghasilkan garam dan air, seperti contoh reaksi berikut.
110 |E-Modul_ S e e n y a w a T u r u n a n A l k a n a _ u n t u k S M A / M A K e l a s X I I

