Page 17 - Modul Ibu Handayani (Bindo)
P. 17

INSTRUMEN

                                                            PENILAIAN




                                             INSTRUMEN PENILAIAN

                    Satuan Pendidikan          : SMA Negeri 6  Batanghari
                    Tahun Pelajaran             : 2022/2023
                    Kelas/Semester             : FASE E/Gasal
                    Mata Pelajaran             : Bahasa Indonesia
                    Tujuan                      : Mengukur kompetensi peserta didik dalam
                                                  menganalisis  struktur teks anekdot.
                  A.  Kompetensi Dasar
                  3.6  Menganalisis struktur  dan kebahasaan teks anekdot

                  B.  Tujuan Pembelajaran
                       Disajikan  teks  anekdot  dengan  model  problem  based  learning  berbantuan
                       media puzzle siswa mampu mengidentifikasi struktur secara lengkap serta
                       menunjukkan sikap tanggung jawab dan responsif.


               A.  Instrumen Penilaian Sikap Sosial
                  Sikap  yang  diintegrasikan  dan  dikembangkan  adalah  perilaku  tanggung  jawab
                  dan responsif.
                  No.           Nama Peserta Didik             Tanggung Jawab             Responsif
                                                              BT  MT  MB  MK  BT  MT  MB  MK
                  1.
                  2.
                  3.
                  Dst.

                  Bubuhkan  tanda  (√)  pada  kolom-kolom  sesuai  hasil  pengamatan.
                1. BT  (belum  tampak)  jika  sama  sekali  tidak  menunjukkan  usaha
                    sungguh- sungguh  dalam menyelesaikan tugas.
                2. MT  (mulai  tampak)  jika  menunjukkan  sudah  ada  usaha  sungguh-
                    sungguh dalam menyelesaikan tugas tetapi masih sedikit dan belum
                    konsisten.
                3. MB  (mulai  berkembang)  jika  menunjukkan  ada  usaha  sungguh-
                    sungguh  dalam  menyelesaikan  tugas  yang  cukup  sering  dan  mulai
                    konsisten.
                4. MK  (membudaya)  jika  menunjukkan  adanya  usaha  sungguh-
                    sungguh  dalam  menyelesaikan  tugas  secara  terus-menerus  dan
                    konsisten.
                   Keterangan:
                   MK  = sangat baik            skor 4
                   MB  = baik                   skor 3
                   MT     = cukup               skor 2
                   BT     = kurang              skor 1


                     Nilai akhir=                    x 100


               B.  Penilaian Pengetahuan
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22