Page 39 - Pengantar Machine Learning
P. 39
Model Validity
Generalization capability:
tujuan dari machine learning adalah model yang dihasilkan setelah proses training memiliki
performansi yang baik tidak hanya terhadap sample saat training tetapi juga sampel uji/sample baru
kemampuan menerapkan model ke sample baru disebut dengan generalization/robustness
Error: perbedaan antara sample hasil prediksi model hasil training dan sample uji
Training error: error yang diperoleh saat proses training
Generalization error: error yang diperoleh ketika menjalankan sample data baru. Yang diharapkan
adalah model dengan generalization error terendah