Page 58 - new modul serius ada halaman
P. 58
mahasiswa di bidang teknologi digital serta membangun softskill
mahasiswa. Biro IDM mendorong peningkatan kemampuan
mahasiswa dalam menumbuh kembangkan kreativitas dan
inovasi dalam digitalisasi.
F. KOMUNITAS SIBER UNM
Komunitas siber unm yang disingkat KSUNM merupakan
sebuah biro yang berfokus pada pengembangan kreativitas
mahasiswa dalam bidang siber security dan forensik. KSUNM
memiliki visi menjadikan komunitas siber sebagai wadah
pengembangan mahasiswa yang unggul dalam bidang keamanan
siber dan forensik digital, berwawasan global serta memiliki jiwa
entrepreneur. KSUNM sebagai media pembelajaran untuk
mahasiswa mampu menguasai teknik dasar ethical hacking
serta keamanan siber untuk membantu masyarakat di sekitar
mengenai keamanan dunia maya.
G. BIRO PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
Lulusan Perguruan Tinggi dituntut untuk memiliki academic
knowledge, skill of thinking, management skill, dan
communication skill. Kekurangan atas salah satu dari keempat
keterampilan/kemahiran tersebut dapat menyebabkan
berkurangnya mutu lulusan. Sinergisme akan tercermin melalui
kemampuan lulusan dalam kecepatan menemukan solusi atas
persoalan yang dihadapinya. Dengan demikian, pemikiran dan
perilaku yang ditunjukkan mahasiswa akan bersifat kreatif (unik
dan bermanfaat) dan konstruktif (dapat diwujudkan).
Kemampuan berpikir dan bertindak kreatif pada hakikatnya
dapat dilakukan setiap manusia apalagi yang menikmati
pendidikan tinggi.
Kebijakan baru Mendikbud yang tertuang dalam
Kepmendikbud No 754/P/2020 tentang 8 Indikator Kinerja
49