Page 17 - E-Modul Micro teaching hundepri
P. 17

Kurikulum Operasional




                                                                          Satuan Pendidikan

















                  Definisi: Pedoman rencana proses belajar di satuan pendidikan, disusun


                  untuk menciptakan pembelajaran kontekstual dan relevan.







                  Tujuan:



          1. Menjamin mutu pendidikan


          2. Meningkatkan relevansi pembelajaran



          3. Memberikan fleksibilitas


          4. Memperkuat akuntabilitas







                  Komponen:



          1. Karakteristik Satuan Pendidikan


          2. Visi, Misi, dan Tujuan



          3. Pengorganisasian Pembelajaran


          4. Rencana Pembelajaran



          5. Evaluasi dan Pendampingan







                  Mekanisme Penyusunan:


          1. Analisis Karakteristik Sekolah



          2. Menyusun Draft KOSP


          3. Review



          4. Finalisasi


          5. Pengesahan







                  Manfaat:



          1. Arah yang jelas


          2. Koordinasi yang baik



          3. Peningkatan kualitas pembelajaran


          4. Peningkatan kinerja sekolah







                  Karakteristik:



          1. Fleksibilitas


          2. Kontekstual



          3. Relevan


          4. Berbasis kebutuhan peserta didik
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22