Page 16 - E-MODULE SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA
P. 16

Sistem Peredaran Darah Manusia Materi IPA SMP/MTs








                               Darah diklasifikasikan sebagai jaringan ikat cair gambar berikut

                        menggambarkan komposisi darah setelah darah disentrifugasi.
































                                               Gambar 1.1 Komposisi Darah
                                              (Sumber: Campbell et al., 2014)

                        Sentrifugasi sampel darah memisahkan eritrosit dari leukosit satrombosit
                            (buffy coat) dan plasma. Hematokrit adalah persentase darah yang
                         mengandung oleh sel darah merah, berdasarkan contoh hematokritnya
                                                         adalah 45%.


                               Elemen padat pada darah adalah sel darah merah (eritrosit), sel

                        darah  putih  (leukosit)  dan  keping  darah  (trombosit).  Bagian  ini

                        diproduksi  di  sumsum  tulang  merah,  yang  dapat  ditemukan  di

                        sebagian besar tulang anak tetapi  hanya dalam tulang tertentu pada

                        orang dewasa.

                               Sebagai salah satu komponen terpenting di tubuh, darah dapat

                        memberikan  berbagai  manfaat  mulai  dari  mensuplai  oksigen  ke

                        jaringan  hingga  membantu  mengeluarkan  zat-zat  berbahaya.  Meski





                                                                                                      5
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21