Page 25 - E-MODULE SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA
P. 25

Sistem Peredaran Darah Manusia Materi IPA SMP/MTs








                                  Untuk lebih jelasnya perhatikan skema di bawah ini!























                                      Klik link berikut untuk lebih memahami terkait
                                                 proses pembekuan darah!















                                            Video 2. Proses Pembekuan Darah
                                        Sumber : https://youtu.be/eACvdCSRT5E



                   5     Organ Sistem Peredaran Darah

                        1. Jantung

                               Jantung merupakan salah satu organ vital dalam tubuh manusia

                        yang  berfungsi  untuk  memompa  darah  keseluruh  tubuh.  Jantung

                        terletak di bagian tengah rongga dada tepatnya di bagian belakang sisi

                        kiri  tulang  dada.  Ukuran  jantung  orang  dewasa  kira-kira  sedikit  lebih

                        besar dari satu kepala tangan. Darah mengantar oksigen dari jantung

                        sepanjang pembuluh darah berdinding tebal yang disebut arteri. Kalau





                                                                                                    14
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30