Page 30 - E-MODULE SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA
P. 30
Sistem Peredaran Darah Manusia Materi IPA SMP/MTs
Tabel 1.2 Pembuluh Darah beserta Fungsinya
Pembuluh Darah Pembuluh Balik Pembuluh Kapiler
(arteri) (vena)
Pembuluh darah yang Pembuluh darah yang Pembuluh darah
membawa darah membawa darah dari yang sangat halus
keluar dari jantung ke kapiler menuju jantung dan langsung
jaringan berhubungan
dengan sel-sel
jaringan tubuh
Pembuluh kapiler
menghubungan
ujung pembuluh
nadi yang terkecil
dan ujung
pembuluh balik
yang terkecil
Dinding pembuluh Dinding pembuluhnya Pembuluh kapiler
nadi tebal, kuat dan tipis dan tidak elastis sangat halus dan
elastis tipis karena hanya
terdiri dari satu
lapis sel
Lapisan paling dalam Lapisan dalamnya Di dalam pembuluh
dari arteri adalah bersifat licin karena kapiler inilah terjadi
endothelium yang dilapisis endothelium pertukaran oksigen
dilindungi oleh otot yang dikelilingi oleh dan karbondioksida
polos otot polos
Letaknya agak dalam, Letaknya dekat
tersembunyi dari permukaan dan
permukaan tubuh tampak kebiru-biruan
Denyutnya terasa, Denyut pembuluh balik
misalnya di tidak terasa
pergelangan tangan
atau di leher
19