Page 12 - RPP Pembelajaran Berdiferensiasi dan KSE SMA Kewirausahaan 12
P. 12
b. Merambat/Menjalar
5. Berdasarkan Umurnya
a. Annual
b. Biennual
c. Perennial
1. Pengelompokan Tanaman Hias Berdasarkan Peletakan Tanaman
a. Tanaman Hias Halaman (Outdoor plant)
b. Tanaman Hias Ruangan (Indoor plant)
a. Tanaman Hias Halaman (Outdoor plant)
Halaman sekitar bangunan akan lebih asri dan teduh jika ditanami tanaman hias. Keberadaan
tanaman yang menghiasi halaman bisa sebagai penyejuk jiwa, selain fungsi yang lain. Hampir
semua jenis tanaman bisa ditanam di halaman, asal lahan dan iklimnya sesuai, dan dirawat
dengan baik. Tanaman hias yang ditanam di halaman bisa berupa tanaman yang kecil ataupun
pohon besar. Tanaman hias halaman bisa langsung ditanam di lahan atau ditanam dalam pot.
Beberapa contoh tanaman hias bunga yang ditanam di halaman adalah : Tabel 1. Tanaman Hias
Bunga Yang Ditanam Di Halaman
No Nama Tanaman & Sistematika Gambar
1 Canna indica Ada beberapa spesies yang
Bunga Tasbih, Pusponyidro umumnya banyak dibudidayakan
Sistematika : sebagai tanaman hias. Salah satu
Divisi : Magnoliophyta yang paling dikenal di Indonesia
Kelas : Liliopsida adalah Canna indica L. atau
Ordo : Zingiberales tanaman bunga tasbih. Banyak
Famili : Cannaceae digunakan sebagai tanaman hias di
Genus : Canna taman kota karena keindahan
Spesies : Canna indica L. bunganya. Bunga dari tanaman ini
merah cerah, merah muda juga ada
Yang berwarna kuning, dalam
Bentuk tandan. Warnanya yang
Sangat terang dan indah. Perbanyakan
menggunakan anakan atau rimpang Tanaman
Bunga Tasbih bisa tumbuh sampai
ketinggian 1000 meter di atas permukaan air
0
laut, 2ada suhu 10- 32 C, dengan curah
hujan 1000- 1200 mm/tahun, dan pH 4,5-
8. Tanah yang disukai adalah lempung
berpasir dan kaya humus. Perbanyakan
tanaman biasa dilakukan secara vegetatif
menggunakan umbi berukuran sedang
dengan 1-2 mata tunas
12